Kegiatan Pembinaan Aparatur Pengawas Pemilu Tinggkat Kecamatan Cibeber Cianjur

Kegiatan Pembinaan Aparatur Pengawas Pemilu Tinggkat Kecamatan Cibeber Cianjur

Senin, 31 Juli 2023


CITRA JURNALISNEWS.COM 

Cianjur - Kegiatan Pembinaan Aparatur Pengawas Pemilu Tingkat Kecamatan pada Pemilihan Umum Tahun 2024 di laksanakan di Gedung Sekretariat  Panwas Kecamatan Cibeber. Senin ( 31/07/2023).


Acara tersebut di ikuti Oleh Seluruh Panwaslu Kelurahan Desa se - Kecamatan Cibeber, Camat Cibeber Indra Suggara, Ketua Panwas Cibeber Asep Tolhah, perwakilan Danramil,  Polsek, Bawaslu Kabupaten dan Tamu Undangan lainnya.


" Semoga Pemilu di Tahun 2024 bisa berjalan dengan Lancar, Adil dan Damai khususnya di Kecamatan Cibeber." Ucap Camat Cibeber dalam Sambutannya.


Ketua Panwas Cibeber menambahkan dalam sambutannya jangan samapai lupa tugas dan pungsi kita adalah sebagai Pengawas di tiap Desa supaya Pemilu 2024 bisa berjalan dengan Aman, jujur dan Adil. (Rhoes)